Dewi & Hendri (Aja)

Sabtu, 20 Juli 2024

Dewi & Hendri (Aja)
Kpd Bpk/Ibu/Saudara/i

“Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.”

QS. Ar-Rum (30): 21

Mempelai

Perkenalkan kami

Dewy Putri Pratiwi

Putri ke 1 (Satu) Dari Bpk Asep sulaeman & Ibu Widaningsih

Henri Parhan Suhermansyah

Putra ke 1 (satu)Dari Bpk Asep Suherman& Ibu Lina Lisnawati

Waktu Acara

Undangan Anda

Hari
Jam
Menit
Detik

Dengan memohon rahmat dan ridho Allah, kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i
untuk menghadiri resepsi pernikahan kami yang insyaa Allah akan diselenggarakan pada:

Akad Nikah

Sabtu, 20 Juli 2024
Pukul 09.00 WIB

Resepsi Nikah

Sabtu, 20 Juli 2024
Pukul 10.00 s/d 14.30 WIB

Lokasi akad nikah & resepsi

GEDUNG PUTIH

Gedung BJS Rumah Putih

Jl. Neglasari No 155 B Rt03:RW.20 Cileunyi Kulin Kec, Cileunyi kab Bandung

Story

“Bukan tentang siapa yang langkahnya lebih cepat, Melainkan siapa yang arahnya paling tepat.
Lebih baik sampai ditujuan meski terkesan lambat, dari pada harus mengulang dari awal karena tersesat.”

Oktober 2018
Awal bertemu

Saat pertama kali mengenalmu, ku kira kamu hanya akan menjadi bagian dari pertemuan yang singkat, dan ternyata sampai sekarang kamu masih menjadi peran terpenting dalam hidupku

11 Mei 2024
Lamaran

Terimakasih untuk kamu yang selalu cukup hanya dengan kehadiranku,

Terimakasih untuk telinga dan lengan yang selalu ada. Terimakasih sudah jadi teman bicara,beradu argumen,berbagi rasa dan bertukar cerita.

Terimakasih untuk kamunyang udah mau berjuang bersama untuk lebih baik,walupun perbedaan sering membuat kita kesal dan marah tapi kita tetap percaya kita bisa menyatukan perbedaan itu

Dan yang terakhir, Terimakasih telah menepati janji dan memilih tetap bersamaku.

Wedding Gift

1820011505518

Asep Suherman

Salin

085624428481

Asep Suherman

Salin

4372653063

Dewy putri pratiwi

Salin

083130652429

Dewy putri pratiwi

Salin

Kirim Kado

Gg sukalaksana Rt05 Rw 11 kel.Cicaheum Kec.Kiaracondong no145

Salin Alamat

Terima kasih telah memberikan ucapan dan doa

Ucapan

Merupakan suatu kebahagiaan dan kehormatan bagi kami, apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir di hari bahagia kami.

Kami yang berbahagia,

Dewi & Aja

Turut Mengundang

- Alm Bp. Asep saepuloh
- Bp. Undang
- Bp Aang madha
- Bp maman laut
- Bp Rt mamin bunyamin
- Ibu Tinah marlinah
- Riski ramadhan
- Aden riswandi
- Bp enyo